Perkembangan dunia web saat ini telah mengarah ke web dinamis, artinya sebuah web dapat berinteraksi dengan pengguna. Salah satu bahasa yang banyak digunakan adalah PHP (Hypertext Preprocessor). Keunggulan utama PHP di bandingkan dengan bahasa pemrograman web lain adalah kecepatannya dalam pemrosesan kode. Banyak perusahaan yang saat ini menggunakan PHP dalam membangun situs web-nya. Tidak sepeā¦